Rabu, 07 Mei 2008

Isi Grafik

Isi Grafik

Grafik adalah gambaran pasang surut keadaan dengan garis atau gambar. Ada beberapa jenis grafik, seperti :

1. Grafik batang digunakan untuk menekankan perbedaan tingkat atau nilai dari beberapa aspek atau variable.

2. Grafik garis digunakan untuk memperagakan perubahan suatu nialai menurut waktu.

3. Grafik bundar dipakai untuk memaparkan pecahan persentase dari sutau nilai total.

4. Tabel ialah daftar berisi sejumlah besar data informasi yang biasanya berupa kata-kata dan bilangan yang tersusun secara bersistem urut kebawah dalam lajur danderet tertentu.

Tidak ada komentar: